Lemka Universal Canvas Grade B Spanram ini adalah kanvas berkualitas. Memiliki pori tidak terlalu kecil dan tidak juga terlalu besar (sedang), diberikan lapisan khusus, dan tidak boros cat.
Jika kanvas ini dibuat sebuah karya lukis dll, hasil karya tersebut terlihat muncul atau dapat dikatakan lebih ngangkat warnanya.
Kain : Marsoto
Kayu : Albasia (tidak dimakan rayap)
Canvas Grade A Spanram ini ada beberapa pilihan ukuran, dan ukurannya bisa dilihat pada kolom pilihan.